
Raksasa teknologi China meluncurkan AI baru dengan tiga skenario
Read Time:15 Second
Antara – Raksasa teknologi China Huawei meluncurkan teknologi Artificial Intelligence (Kecerdasan Buatan/AI) Pangu 3.0 miliknya, pada Jumat (7/7). Pangu 3.0 memuat skenario tiga tingkat kecerdasan yang dirancang khusus untuk berbagai bidang, seperti industri komputer, bisnis, dan meteorologi. (Xinhua/Hilary Bernaditzha Ranjan/Yovita Amalia/Nusantara Mulkan)